Spesifikasi Strip Seal Expansion Joint SIG SS-55
sebutan : sambungan dilatasi, strip seal expansion joint, sambungan beton, sambungan jembatan, single gap EJ, expansion joint jembatan, penyambung dilatasi
- Jenis Sambungan Single Gap Expansion Joint Bridge
- EJ Strip Seal Expansion Joint
- Tipe SIG SS-55
- Jumlah GAP / rongga sebanyak 1
- Luas maksimal rongga 55
- Loop Anchor
- GARANSI 5 Tahun
- Panjang bisa menyesuaikan proyek
Bahan Strip seal Expansion Joint SIGTECH :
1. Angkur
2. karet
3. profile baja
KEGUNAAN STRIP SEAL EXPANSION JOINT
Strip seal expansion joint merupakan salah satu jenis expansion joint atau sambungan jembatan terbuka. Seperti sambungan lainnya expansion jenis strip seal berguna sebagai alat penyambung antara sambungan jembatan atau biasa disebut girder.
Strip seal memiliki bentuk khusus, pada sambungan jembatan jenis ini memiliki gap / rongga pada bagian atas berjumlah 1 (satu). Gap ini merupakan ukuran maksimal pergerakan horizontal pada sambungan jembatan. Semakin besar luas gap strip seal maka sambungan akan semakin bisa menahan lebih lebar pergerakan jembatan secara horizontal atau menyamping.
JUAL STRIP SEAL EXPANSION JOINT SIG SS-55
SIGTECH merupakan perusahaan yang membuat secara langsung expansion joint seperti jual strip seal sambungan jembatan dengan segala ukuran dan bisa menyesuaikan dengan proyek jembatan sobat. Seperti jenis strip seal yang saat ini kita bahas yaitu tipe SIG SS-55, bisa digunakan untuk girder yang membutuhkan gap atau rongga maksimal 55mm.
Expansion Joint Strip Seal SIGTECH merupakan satu-satunya Expansion Joint buatan Indonesia yang memiliki Anchor berbentuk loop. Kelebihan dari loop anchor adalah sambungan antara EJ dengan girder menjadi lebih erat dan kokoh, sehingga sambungan jembatan akan menjadi lebih aman untuk dilewati.
Selain ukuran single gap ukuran 55mm Kami juga menyediakan ukuran lainnya seperti dibawah ini :
Kode Strip Seal | Ukuran Strip Seal (mm) |
SIG SS-15 | 15 |
SIG SS-20 | 20 |
SIG SS-25 | 25 |
SIG SS-30 | 30 |
SIG SS-35 | 35 |
SIG SS-40 | 40 |
SIG SS-45 | 45 |
SIG SS-50 | 50 |
SIG SS-55 | 55 |
SIG SS-60 | 60 |
SIG SS-65 | 65 |
SIG SS-70 | 70 |
SIG SS-75 | 75 |
SIG SS-80 | 80 |
SIG SS-85 | 85 |
SIG SS-90 | 90 |
Untuk harga strip seal expansion joint SIGTECH sangat spesial dan dapat menyesuaikan dengan kebutuhan. Biasanya harga yang Kami berikan tergantung dari banyaknya volume, quantity, dan spesifikasi strip seal.
FREE KONSULTASI
Yuk, konsultasikan terlebih dahulu kebutuhan expansion joint seperti jenis strip seal ke SIGTECH yang sudah sangat berpengalaman pada bidang sambungan jembatan. Dapatkan solusi terbaik dari SIGTECH, caranya silahkan hubungi nomor dibawah ini:
(Fast Response Guaranteed)
Call/WA 1 : +62 811-1222-177
Call/WA 2 : +62 811-9000-938
PT. Selaras Inti Gemilang